Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2016

JODOH

Part 3 Hari demi hari terlewati . Sejak mengajar les Rida , mengenal mbak Zahra , Pak Rusdi dan Mbak Nisa . Seolah semua keberuntungan berpihak kepadaku . Aku juga diterima mengajar di Madrasah Negeri walaupun sebagai guru tidak tetap . Hubunganku dengan mbak Zahra dan Mbak Annisa juga Semakin dekat . Kami bertiga sudah seperti sahabat . begitupun hubunganku dengan Pak Rusdi . Apapun yang aku inginkan tentang pekerjaan telah aku raih . Aku juga sudah dapat meringankan beban ibu sebagai ibu rumah tangga sekaligius kepala keluarga . Hanya satu yang aku inginkan sekarang , Istri . Tapi pertanyaannya siapa yang mau menikah dengan ku ? Aku hanya anak seorang pemilik toko kelontong . Aku berharap bersanding dengan Mbak Zahra , ya kakak Rida . Ya , Firdausi Ramadhani Azzahra . Gadis yang selama ini menjadi impianku . Yang aku inginkan untuk mendampingiku . Gadis yang aku sebut bidadari surga . Yang selalu datang dalam mimpiku , yang selalu ada dalam lamunanku , yang selalu ada dalam unta...

JODOH

Part 2 Aku turun dari angkot tepat didepan gerbang perumahan Puri Medoan Asri itu . Gerbangnya sangat megah . Bangunan didalamnya pasti juga sangat bagus dan modern. Aku langsung menuju ke pos penjagaan untuk bertanya alamat yang akan ku tuju . “Assalammualaikum... Nyuwun sewu pak , saya mau tanya . Bapak tahu alamat ini pak ? “Oh rumahnya Pak Rusdi , Iya mas . Sampean lurus aja saja nanti ada perempatan pertama belok kiri . Nanti rumah ketiga warnanya kalau tidak salah coklat mas , atau kalau tidak begitu mas lihat saja papan alamatnya di gerbangnya pasti ada “ jelas pak penjaga itu “Iya pak , terima kasih banyak . Assalammualaikum “ ucapku sambil berlalu             Setelah aku berjalan seperti yang diarahkan pak penjaga tadi . Aku menemukan rumahnya . Bangunannya sangat megah , rumahnya juga sangat luas . Didalam , aku lihat terparkir 2 mobil yang bisa dibilang aku saja entah kapan bisa membelinya . Suara seseorang me...

JODOH

Part 1  Pagi – pagi sekali aku bangun untuk mempersiapkan diriku . Sama seperti sebelumnya , aku akan mencari pekerjaan . Ya , aku adalah mahasiswa jurusan matematika yang baru lulus satu bulan lalu dari salah satu universitas di kota kelahiranku ini , Solo . “Ibu , Yudha berangkat dulu .Doakan Yudha ya bu ... ” Ucapku sambil meraih tangan ibu “Iya nak , semoga kamu selalu dalam lindungan Allah dan jalan mu dalam mencari rejeki yang halal dimudahkan.” “Amin . Assalammualaikum “ ucapku sambil berlalu ***             Sekarang sudah hampir jam 12 siang . Matahari dengan semangatnya menyinarkan sinarnya. Tak pelak peluh dan keringat menetes dan membanjiri tubuh .Suasana kota Solo yang padat siang ini , membuat keadaanku semakin parah . Sampai saat ini juga aku belum mendapatkan kabar tentang nasib lamaran kerjaku . Ya Allah , hamba mohon beri petunjuk – Mu . Mudahkan hamba dalam mencari rejeki yang halal . Gumamku d...

Bab I Pendahuluan (Buku Nopirin)

BAB I PENDAHULUAN A.     RUANG LINGKUP Ekonomi moneter merupakan cabang dari ilmu ekonomi, yang memiliki ruang lingkup/ mempelajari berbagai hal seperti berikut ini: a.        Peranan dan fungsi uang dalam perekonomian b.       Sistem moneter serta pengarunya terhadap jumlah uang dan kredit c.        Struktur dan fungsi dari bank sentral d.       Pengaruh jumlah uang dan kredit terhadap kegiatan ekonomi e.        Pembayaran serta sistem moneter internasional B.      PERANAN DAN FUNGSI UANG Uang tidak lain merupakan segala sesuatu yang dapat dipakai//diterima untuk melakukan pembayaran, baik barang, jasa maupun utang. Uang secara umum memiliki fungsi sebagai berikut: a.        Sebagai Satuan Pengukur Nilai Dengan fungsi ini, maka nilai suatu barang dapat diukur ...

Kening

Penulis                                                 : Rakhmawati Fitri Ilustrasi Cover dan Isi                         : Koolastuffa Hak Penerbitan                                   : Terrants Book Kening Mungkin untuk pembahasan kali ini sedikit berbeda, dari yang biasanya membahas tentang kewirausahaan, kali ini saya akan menulis tentang cuplikan yang ada di buku "Kening" karya Fitri Tropica yang 90% dia menulis di notes hanphone BlackBerry miliknya. Nah yuuk langsung...